Jumat, 18 Desember 2009
Strategi Mengantisipasi PHK
Kehilangan pekerjaan memang merupakan hal berat dan sudah pasti bukan yang kita inginkan. Tetapi dengan keadaan perekonomian seperti saat inihal-hal buruk semacam itu bisa terjadi pada siapa saja. Berikut 5 tips untuk menghadapi saat-saat sulit karena di PHK :
$ Saat kabar PHK itu Anda terima, tanyakan pada diri sendiri, apakah ini pekerjaan yang benar-benar Anda inginkan sepanjang hidup???? Kebanyakan orang yang di PHK pada akhirnya menyadari kalau sebenarnya mereka tak benar-benar menginginkan pekerjaan yang mereka jalani.
$ Bayangkan jenis pekerjaan apa yang benar-benar ingin Anda lakukan. Mulai petakan bayangan Anda itu guna memulai langkah baru.
$ Buat rencana baru dengan mengacu pada
$ Selalu tumbukan rasa percaya diri, kembangkan pandangan positif dan bersiap memulai hal baru.
$ Berdo’a dan selalu minta petunjuk-Nya untuk pilihan yang terbaik.
Label: Tips
0 komentar:
Posting Komentar